
Siapa sih yang nggak kenal sama bahan makanan yang satu ini? Setiap orang di segenap penjuru tanah air ini pasti kenal dengan si panjang kenyal ini. Meskipun dahulunya mie bukan merupakan bahan pangan asli nusantara, tapi sekarang mie sudah menjadi bahan pangan yang tidak bisa dilepaskan begitu saja dalam kehidupan orang Indonesia. Bahkan, mie sudah dianggap sebagai bahan...